Selasa, 19 November 2013

DENGKI PENYAKIT HATI

"Janganlah kalian saling membenci, janganlah kalian saling mendengki, janganlah kalian saling membelakangi (saling berpaling ) dan janganlah kalian saling memutuskan, jadilah kalian hamba-hamba allah yang bersaudara." (H.R Mutafaq alaih ).
Hadist ini di riwayatkan Imam Al-Bukhari dalam "al adab" dan Muslim dalam "Al burr" lebih khusus tentang larangan dengki. Di sebutkan oleh Rasulullah s.a.w, dalam hadist lain, "Hindarilah dengki, karna dengki itu memakan (menghancurkan) kebaikan sebagaimana api memakan (menghancurkan) kayu bakar". (H.R Abu dawud).

Jumat, 01 November 2013

KISAH DUA ORANG SUFI

Dua orang sufi berbeda di dalam meghadapi dunia. Sufi pertama terlihat banyak mengalami ke susahan, sedang sufi kedua selalu merasa gembira dan senang. Karena merasa tidak pernah merasa susah, sufi pertama penasaran, ia ingin sekali merasakan bagaimana susahnya itu sebagaimana yang di rasakan sufi pertama. Dan ia pun mendatangi sufi yang pertama dan bertanya.